Mengapa Auditor Harus Memahami Pengendalian Intern Klien

Konten [Tampil]

Mengapa auditor harus memahami pengendalian intern klien menjadi kewajiban akuntan publik sebelum menentukan perencanaan audit. Materi evaluasi sistem pengendalian internal dapat dibuatkan makalah internal control guna memahami spi klien.

Bagaimana cara auditor untuk menilai atau mengevaluasi sistem pengendalian internal klien dengan menggunakan kuesioner, bagan alir dan penjelasan dari staff klien. Mengevaluasi pengendalian internal audit harus dilakukan dan didokumentasikan untuk menentukan jangka waktu pemeriksaan oleh akuntan publik.

Cara mengatasi pengendalian internal yang buruk bukan tanggungjawab dari auditor. Komponen pengendalian internal harus diterapkan untuk mengatasi transaksi yang terjadi diperusahaan. Pengendalian internal audit yang baik akan mempercepat proses pemeriksaan auditor.

Mengapa Auditor Harus Memahami Pengendalian Intern Klien


Kenapa Seorang Auditor Dipandang Perlu Memahami Bisnis dan Pengendalian Internal Kliennya

Kenapa seorang auditor dipandang perlu memahami bisnis dan pengendalian internal kliennya karena adanya internal control akan membuat laporan keuangan perusahaan klien dipercaya oleh investor. Tinggi rendahnya audit fee menjadi akibat dari pengendalian internal yang jelek di perusahaan klien.

Seorang auditor dipandang perlu memahami bisnis dan pengendalian internal klien sehingga mempermudah proses pembuatan kertas kerja pemeriksaan auditor. Bagi perusahaan kecil, dokumentasi sistem pengendalian internal dalam bentuk memorandum akan memadai.

Apakah tanggungjawab auditor dalam mendapatkan pemahaman pengendalian internal perusahaan klien tentunya harus dimengerti SPI Klien. Makalah pemahaman pengendalian internal akan memberikan langkah dalam menilai berjalan atau tidaknya pengendalian internal perusahaan.

Baca Juga: Penjualan Aktiva Tetap Antar Perusahaan Berafiliasi

Tujuan Auditor Dalam Memperoleh Pemahaman Atas Pengendalian Internal Kliennya

Tujuan auditor dalam memperoleh pemahaman atas pengendalian internal kliennya bergantung kepada keamanan aset perusahaan. Sistem pengendalian internal perusahaan besar sebaiknya didokumentasikan dalam bentuk bagan alir, kuesioner dan tabel keputusan.

Tujuan auditor dalam memperoleh pemahaman atas pengendalian internal kliennya berdampak pada jenis opini audit yang akan diberikan. Contoh kasus dual dating laporan audit menjadi pertanyaan bagaimana dapat terjadi tanggal ganda dalam proses pemeriksaan laporan keuangan.

Tujuan pemahaman dan penilaian atas struktur pengendalian internal klien menjadi langkah agar auditor dapat membuat perencanaan audit yang dilakukan pada masa setelah periode pelaporan keuangan. Aktivitas pengendalian yang harus dipahami auditor dalam spi klien berkaitan dengan bagan alir, kuesioner yang dijawab oleh staff perusahaan.

Baca Juga: Mengapa Audit Laporan Keuangan Diperlukan

Cara Mengatasi Pengendalian Internal Yang Buruk

Cara mengatasi pengendalian internal yang buruk akan mempercepat proses pemeriksaan oleh auditor. Laporan keuangan perusahaan klien dapat dipercaya atau tidak berasal dari compliance test. Komponen pengendalian internal coso yang harus ada diperusahaan diantaranya.

  • Pengendalian lingkungan
  • Penaksiran risiko
  • Aktivitas pengendalian
  • Informasi dan komunikasi
  • Monitoring

Cara mengatasi pengendalian internal perusahaan klien yang jelek menjadi tanggungjawab dari pihak manajemen perusahaan. Jenis pengendalian internal bergantung kepada sumber daya manusia yang menjalankannya.

Cara mengatasi pengendalian internal yang buruk dilakukan dengan mengevaluasi internal control yang telah berjalan. Pengertian evaluasi pengendalian internal adalah proses penilaian spi klien yang dijalankan pada periodenya.

Baca Juga: 10 Standar Audit yang Harus Dipahami Akuntan Publik

Demikian mengapa auditor harus memahami pengendalian intern klien sehingga dapat mengatasi internal control yang buruk dan tidak berjalan di perusahaan klien.

Belum ada Komentar untuk "Mengapa Auditor Harus Memahami Pengendalian Intern Klien"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel