Contoh Soal Masuknya Sekutu Baru dalam Persekutuan

Konten [Tampil]

Contoh soal masuknya sekutu baru dalam persekutuan dan jawabannya menjadikan perusahaan harus melakukan perubahan terhadap akta pendirian. Jika salah satu anggota sekutu meninggal dunia, maka persekutuan harus dibubarkan atau melanjutkan transaksi dengan mengubah komposisi pemilik modal.

Contoh soal dan jawaban metode bonus dan goodwill menjadi hal yang harus dilakukan dalam pembagian laba rugi persekutuan. Pembubaran persekutuan adalah melakukan likuidasi terhadap laporan posisi keuangan dengan membagikan kas hasil penjualan. Pendirian persekutuan adalah melakukan pembentukan laporan posisi keuangan baru untuk memperoleh laba atau rugi tahun berjalan.

Metode pencatatan masuknya anggota baru dalam persekutuan harus memperhatikan cara yang digunakan untuk membeli hak anggota lama atau menambah kekayaan diperusahaan. Perbedaan metode bonus dan goodwill adalah pengakuan nilai lebih dari sekutu yang diakui dalam laporan posisi keuangan.

Contoh Soal Masuknya Sekutu Baru dalam Persekutuan


Bagaimana Proses Terjadinya Perubahan Kepemilikan Persekutuan

Bagaimana proses terjadinya perubahan kepemilikan persekutuan yaitu dimulai dari adanya pembagian laba rugi yang berubah ketika sekutu baru masuk dan sekutu lama keluar. Mengapa anda setuju atau menolak metode bonus dalam perubahan pemilikan firma sebab akan menjadikan keuntungan bagi salah satu pemilik modal.

Penyebab terjadinya perubahan kepemilikan persekutuan karena transaksi perusahaan akan berjalan yang menyebabkan keuntungan atau kerugian tahun berjalan. Pembagian laba persekutuan akan berpengaruh terhadap masuknya sekutu baru dan pembebanan rugi persekutuan menyebabkan keluarnya sekutu lama di perusahaan.

Bagaimana proses terjadinya perubahan kepemilikan persekutuan dalam akuntansi tentunya berkaitan perbedaan firma dan perseroaan terbatas. Perubahan pemilik modal dalam perseroaan terbatas dapat terjadi ketika perusahaan memutuskan untuk menjual saham di bursa efek indonesia.

Baca Juga: Contoh Soal dan Jawaban Akuntansi Akad Mudharabah

Prosedur Masuknya Anggota Baru dalam Persekutuan

Prosedur masuknya anggota baru dalam persekutuan mengakibatkan perubahan terhadap pembagian laba rugi firma. Metode goodwill dan metode bonus dapat digunakan sebagai akibat adanya perubahan terhadap transaksi yang berjalan diperusahaan sehingga keuntungan dan kerugian harus dibagikan sesuai akta pendirian.

Prosedur masuknya anggota baru dan keluarnya sekutu lama dalam persekutuan menjadikan transaksi harus dicatat karena akan mempengaruhi perubahan modal pemilik pada akhir periode. Soal dan jawaban akuntansi keuangan lanjutan 1 persekutuan menjadi bukti bahwa perusahaan telah melaksanakan transaksi sesuai prosedur akuntansi berterima umum.

Penyebab terjadinya perubahan kepemilikan persekutuan diakibatkan adanya sekutu yang baru masuk atau sekutu lama keluar dari perusahaan. Cara perubahan persekutuan dengan masuknya anggota baru mengakibatkan adanya pertumbuhan ekonomi menyesuaikan kebijakan pemerintahan.

Baca Juga: Contoh Kasus Akuntansi Sewa dan Jawaban

Contoh Soal dan Jawaban Perubahan Kepemilikan Persekutuan dengan Membeli Hak Sekutu Lama

Contoh soal dan jawaban perubahan kepemilikan persekutuan dengan membeli hak sekutu lama dapat terjadi dimana sekutu baru menawar persentase modal yang telah ada. Transaksi jual beli modal tidak akan mempengaruhi modal firma walaupun penjualan modal tersebut lebih dari nilai tercatat di persekutuan.

Contoh soal perubahan kepemilikan persekutuan dapat terjadi dengan penambahan kekayaan sekutu atau membeli hak sekutu lain. Keuntungan selisih dari nilai tercatat dengan nilai transaksi jualbeli tidak akan mempengaruhi laporan modal dan persentase kepemilikan sekutu.

Contoh soal dan jawaban perubahan kepemilikan firma terjadi ketika Kakraffi menjual sebagian modal di Firma Bintang seharga Rp 64.000.000. Modal kakraffi yang tercatat dalam firma adalah Rp 46.000.000. Buatlah jurnal transaksi masuknya anggota sekutu baru dalam persekutuan?

Tanggal Keterangan Debit Kredit
01/01/2021Modal Kakraffi Rp 46.000.000
Modal Sekutu Baru Rp 46.000.000

Baca Juga: Contoh Soal dan Jawaban Pembagian Laba Rugi Persekutuan

Demikian contoh soal masuknya sekutu baru dalam persekutuan semoga dapat memahami siklus akuntansi yang terdapat pada firma. Perbedaan metode bonus dan goodwill dapat dipergunakan dalam rangka mendirikan firma baru.

Belum ada Komentar untuk "Contoh Soal Masuknya Sekutu Baru dalam Persekutuan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel